Connect with us

habarbalangan

Dinkes Balangan Perkuat Skrining dan Pengobatan HIV/AIDS

Published

on

Paringin, habarbalangan.com – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Balangan terus meningkatkan upaya penanggulangan HIV/AIDS dengan memperluas skrining bagi kelompok berisiko serta menyediakan pengobatan gratis bagi pasien.

Hingga akhir 2024, tercatat 12 kasus baru, yang menambah total jumlah pasien yang terdata menjadi 42 orang. Memasuki 2025, kasus kembali bertambah dengan satu pasien baru pada Januari lalu, yang kini menjalani perawatan di RSUD Datu Kandang Haji Balangan.

Plt. Kepala Dinkes Balangan, H. Ahmad Sauki, menjelaskan bahwa pihaknya rutin melakukan pemeriksaan HIV/AIDS di berbagai sektor, termasuk perusahaan dan pekerja lepas yang memiliki risiko tinggi.

Continue Reading
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Trending

Copyright : www.habarbalangan.com PT. Habar Balangan Mediatama SK. MENKUMHAM : NO. AHU-025207.AH.01.30.TAHUN 2023